Optimalisasi Penggunaan Media E-Learning pada Universitas XYZ menggunakan Model DeLone dan McLean

DOI:
10.51519/journalcisa.v3i3.196Keywords:
optimalisasi, e-learning, Model DeLone dan McLeanAbstract
E-learning media online dalam melakukan belajar mengajar asynchronous melalui perangkat komputer yang memungkinkan tersampaikannya bahan ajar kepada siswa. Pemanfaatan media e-learning dalam proses pembelajaran diharapkan mampu meningkatkan efektivitas dan efisiensi pada dunia pendidikan. Salah satu perguruan tinggi swasta yang ada di kota Palembang, telah menerapkan media ini sebagai media yang membantu dalam pembelajaran. Mengevaluasi media e-learning merupakan hal yang harus dilakukan untuk melihat optimalisasi media tersebut terhadap penggunanya. Model DeLone dan McLean merupakan model yang memberikan evaluasi yang sangat optimal karena memiliki 6 variabel yang sangat berpengaruh yaitu variabel Kualitas informasi, variabel Kualitas sistem, variabel Kualitas layanan, variabel Penggunaan dan variabel kepuasan pengguna. Penelitian ini bertujuan untuk melihat optimalisasi dari penggunaan media e-learning yang telah berjalan. Dengan menggunakan model dari DeLone dan McLean mendapatkan 20 pertanyaan, dan berdasarkan hasil pengujian (1) validitas dan reliabilitas bahwa indikator setiap pertanyaan dinyatakan valid dan reliabel, (2) uji F dan uji t setiap variabel mempunyai berpengaruh positif terhadap pengguna, (3) skala likerts memberikan gambaran 90% pengguna setuju dengan media e-learning yang telah berjalan saat ini, variabel kualitas sistem memiliki pengaruh terhadap pengguna media e-learning.
References
N. S. Hanum, “Keefetifan e-learning sebagai media pembelajaran (studi evaluasi model pembelajaran e-learning SMK Telkom Sandhy Putra Purwokerto),” J. Pendidik. vokasi, vol. 3, no. 1, 2013.
N. Hidayati, “Sistem E-Learning Untuk Meningkatkan Proses Belajar Mengajar: Studi Kasus Pada SMA Negeri 10 Bandar Lampung,” Telemat. Mkom, vol. 2, no. 2, pp. 153–170, 2016.
S. Maudiarti, “Penerapan E-Learning Di Perguruan Tinggi. Perspektif Ilmu Pendidikan.” 2018.
I. Purwandani, “Analisa tingkat kepuasan pengguna elearning menggunakan eucs dan model delone and mclean,” Indones. J. Softw. Eng., vol. 4, no. 2, pp. 99–106, 2018.
I. Yuwono, “Efektifitas E-Learning Pusdiklat BMKG Menggunakan Model Delone & Mclean,” Bina Manfaat Ilmu J. Pendidik., vol. 1, no. 4, 2018.
A. D. A. D. Putranti, “Kualitas dan Kesuksesan Implementasi Layanan E-Learning Berbasis Moodle dengan Menggunakan Expectation–Confirmation Model dan Delone and Mclean’s Model.” Universitas Brawijaya, 2018.
S. Petter, W. DeLone, and E. McLean, “Measuring information systems success: models, dimensions, measures, and interrelationships,” Eur. J. Inf. Syst., vol. 17, no. 3, pp. 236–263, 2008.
L. Meilani, A. I. Suroso, and L. N. Yuliati, “Evaluasi Keberhasilan Sistem Informasi Akademik dengan Pendekatan Model DeLone dan McLean,” J. Sist. Inf. Bisnis, vol. 2, pp. 137–144, 2020.
C. A. Haris, W. A. Bambang Soedijono, and A. Nasiri, “Evaluasi Aplikasi Ruang Guru Menggunakan Model UTAUT2 dan Model Kesuksesan DeLone and McLean,” J. Tek. dan Inov, vol. 4, no. 1, pp. 1–9, 2020.
S. Setiati and M. K. Azwar, “COVID-19 and Indonesia,” Acta Med. Indones., vol. 52, no. 1, pp. 84–89, 2020.
D. Novita, “Evaluasi Kesuksesan Portal Online Dengan Pendekatan Model DeLone dan McLean (Studi Kasus: Perusahaan XYZ),” JATISI (Jurnal Tek. Inform. dan Sist. Informasi), vol. 6, no. 1, pp. 31–42, 2019.
Sugiyono, Metode Penelitian Tindakan. 2008.
F. Furkonudin, E. Suryadi, and D. Darmanto, “Evaluasi Kualitas Layanan Website E-commerce Blibli. com Menggunakan Metode WebQual 4.0 Terhadap Keputusan Pembelian Online,” SEMNASTEKNOMEDIA ONLINE, vol. 4, no. 1, pp. 2–3, 2016.
F. Panjaitan, S. D. Purnamasari, and C. Buana, “Evaluasi Kualitas Layanan Sistem Keuangan Desa Menggunakan Webqual 4.0,” J. Inf. Technol. Ampera, vol. 3, no. 1, pp. 15–25, 2022.
S. Arikunto, “Prosedur penelitian suatu pendekatan praktik,” 2013.
D. K. Wardani, Pengujian Hipotesis (Deskriptif, Komparatif dan Asosiatif). LPPM Universitas KH. A. Wahab Hasbullah, 2020.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 Susan Dian Purnamasari, Febriyanti Panjaitan, Tri Noviana

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.